Router: alat yang berfungsi menentukan rute/jalur sebuah data dikirim pada jaringan komputer.
Routing: proses penentuan rute/jalur sebuah data dikirim pada jaringan komputer.
Routing statis adalah bentuk perutean yang terjadi ketika perute menggunakan entri perutean yang dikonfigurasi secara manual, bukan informasi dari lalu lintas perutean dinamis.
Langkah langkah
1. Buka Cisco Packet Tracer
2. Buat topologi-nya
3. Konfigurasi IP pada PC. Caranya klik pada PC->Desktop->IP Configuration
4. Konfigurasi IP pada Router. Caranya klik pada Router->CLI
5. Konfigurasi Static Routing pada Router
6. Lakukan pengecekan, bisa dengan menggunakan ping pada CommandPrompt di PC atau dengan menggunakan surat
Komentar
Posting Komentar